About Me

My photo
Jakarta Selatan, DKI Jakarta, Indonesia
Hai! Perkenalkan, Nama saya Aida Hanabi, teman-teman saya suka memanggil saya Ai-chan. Sekarang saya sudah mulai menjalankan bisnis fashion sendiri, yang berpusat di kota Banjarmasin, Kal-sel, Indonesia. Dan saya juga bekerja sebagai Freelance Fashion Consultant, Design, & Fashion Stylist. Saya memiliki toko yang menjual Accecories perhiasan, Souvenir, jam tangan kaos kaki dan kebutuhan remaja lainnya. Jika ingin tahu lebih lengkapnya mengenai diri saya silahkan mengkonfirmasi saya di Facebook atau twitter dengan e-mail: Aida_hanabi@yahoo.co.id atau Follow Instagram saya @Aida_hanabi dan @RumahBusana_Nur78

Wednesday, February 25, 2009

Kenapa Mata & Muka kita Bengkak kalau menangis?

Kenapa Mata & Muka kita Bengkak kalau menangis?


Karena...
Kelenjar air mata kita secara normal
memproduksi hanya 3,8 mikroliter cairan asin air mata per menitnya. Namun ketika kita menangis, produksinya meningkat hingga 300 %, menjadi 1,14 mililiter. Untuk menghasilkan cairan sebanyak itu, air mata membutuhkan oksigen, gula, air, garam, dan protein, semua ini diangkut oleh darah. Jadi wajah kita yang merah dan bengkak merupakan hasil dari darah yang mengalir deras ke daerah tersebut. Untuk meningkatkan ketersediaan darah, pembuluh darah kecil di bawah kulit kita memperbesar diri, hingga kulit kita tampak bengkak.
Sumber : Majalah Kiddo edisi 45

No comments:

Post a Comment

PLEASE SUPPORT & FEEDBACK TO BUILD!

(MOHON SARAN & KRITIK YANG MEMBANGUN!)

Contact Us

Name

Email *

Message *